Senin, 09 Januari 2023

Babinsa Kembang Pembinaan Ibu-Ibu PKK Pedukuhan Pundak Tegal

Babinsa Kembang Pembinaan Ibu-Ibu PKK Pedukuhan Pundak Tegal

KULON PROGO.  Pelda Budi Santosa Babinsa Kembang Koramil 11/Pengasih Kodim 0731/Kulon Progo, mengikuti kegiatan pertemuan PKK Pedukuhan Pundak Tegal, Kalurahan Kembang, yang berlangsung di Rumah Dukuh Pundak Tegal, Kembang, Nanggulan, Jumat (06/01/23)..

Hadir pula Binmas Polsek Nanggulan AKP Martina beserta Bhabinkamtibmas, Ketua PKK Pedukuhan Pundak Tegal Ibu Candra Mulatsih, Dukuh dan Ibu-ibu PKK Pedukuhan Pundak Kidul.

Pada kesempatan ini kami menghimbau kepada Ibu-Ibu PKK agar selalu mengawasi anak-anaknya dalam belajar, apabila pergi hingga larut malam perlu ditanyakan apa kegiatannya dan diarahkan agar membatasi pergaulan malam, tutur Bbainsa. (Pendim0731).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...