Babinsa Kranggan Hadiri Acara Pengambilan Sumpah Pelantikan Dan Sertijab Jagabaya
KULON PROGO. Serda Syaiful Ahmad Babinsa Kalurahan Kranggan Koramil 09/Galur Kodim 0731/Klp menghadiri acara pengambilan sumpah, Pelantikan dan serah terima jabatan Jagabaya Kalurahan Kranggan, Kapanewon Galur bertempat di Gedung Serba Guna Kalurahan Kranggan. Senin (31/10/2022)
Babinsa menginformasikan bahwa serah terima jabatan Jagabaya dilaksanakan oleh pejabat lama bapak Muh Lukman kepada pejabat baru Ibu Erlin Widyastuti S.Pd sebagai pejabat baru.
Tampak hadir dalam kegiatan antara lain H Muh Ikhsan dari Dinas PMD Kabupaten Kulon Progo, Drs Sunarya MM Panewu Galur, Kapten Inf Supardi Danramil 09/Galur, Ka Puskesmas Galur II, Ka KUA Kapanewon Galur, Sukriyanta Lurah Kranggan, Rismanto Ketua BPK Kranggan, Lurah sekapanewon Galur dan segenap tamu undanagn lainya. (Pendim0731)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar