Selasa, 15 November 2022

Babinsa Jatimulyo Monitoring Launching Operasionalisasi Pasar Rakyat Gelar Potensi Budaya



KULON PROGO.  Serma Adi S. Babinsa Kalurahan Jatimulyo, Koramil 12/Girimulyo, Kodim 0731/Kulon Progo monitoring launching operasionalisasi Pasar Rakyat bertempat di Pasar Rakyat Padukuhan Gunungkelir, Kalurahan Jatimulyo,  Kapanewon Girimulyo, Minggu (13/11/22).

Ikut hadir dalam kegiatan tersebut Asda II Bupati Kulon Progo Bambang Tri, Bappeda DIY, Bappeda Kulon Progo, Kepala Dinas Koperasi dan UMKM, Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian, Panewu Girimulyo, Kapolsek, Lurah Jatimulyo beserta perangkatnya dan tamu undangan.
 
Dalam kegiatan Launching dan Operasional Pasar Rakyat Gunungkelir bekerjasama dengan KUD Girikencono Girimulyo digelar berbagai macam produk lokal Jatimulyo dan diadakan Gelar Budaya dengan menampilkan Kesenian Angguk dari Sumberjo dan Jatilan klasik dari Sonyo Jatimulyo. Selama kegiatan berjalan tertib dan lancar. (Pendim 0731).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...