BABINSA BANGUNCIPTO PENGAMANAN ACARA PUNCAK PERINGATAN HUT RI KE-77
Kulon Progo. Serda Tri Anto Babinsa Kalurahan Banguncipto Koramil 07/Sentolo Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas monitoring dan pengamanan pelaksanaan kegiatan acara puncak peringatan HUT RI Ke-77 tahun 2022 bertempat di Lapangan Kelurahan Banguncipto. Minggu (04/09/2022)
Adapun rangkaian kegiatan yang dilaksanakan antara lain senam bersama, jalan sehat, sepeda gembira hiburan dan pembagian door prize dan dimeriahkan dengan pentas seni Jathilan. Kegiatan di ikuti oleh ribuan orang warga Kalurahan Banguncipto. Selama kegiatan berjalan dengan aman dan tertib.(Pendim0731)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar