Senin, 22 Agustus 2022

BABINSA KEDUNDANG MENGIKUTI KEGIATAN JALAN SEHAT PERAYAAN HUT RI

BABINSA KEDUNDANG MENGIKUTI KEGIATAN JALAN SEHAT PERAYAAN HUT RI

Kulon Progo. Serka Heru Wahyuno Babinsa Kalurahan Kedundang Koramil 02/Temon Kodim 0731/Kulon Progo bersama Bhabinkamtibmas mengikuti kegiatan jalan sehat dan pembagian door price dalam rangka  puncak acara perayaan HUT Kemerdekaan RI ke-77 tahun 2022 bertempat di Padukuhan Nagung, Kedundang. Minggu (21/08/2022) 

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Karang Taruna Mekar bersama masyarakat padukuhan Nagung. Kegiatan dilaksanakan guna menumbuhkan rasa persatuan, kesatuan dan kebersamaan warga Padukuhan Nagung.

Hadir dalam kegiatan antara lain Abdul Rosyid, S.T Lurah Kedundang,Tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan masyarakat Padukuhan Nagung.(Pendim0731)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...