Minggu, 05 Juni 2022

Danramil Samigaluh Dampingi Anggota Poktan dan Pok Peternak Giat Pelatihan

Danramil Samigaluh Dampingi Anggota Poktan dan Pok Peternak Giat Pelatihan

Kulon Progo. Danramil 04/Samigaluh Kodim 0731/Kulon Progo Kapten Arm Mashudi bersama Panewu Samigaluh Ridwan Usman, SH., M.M., Kamis (02/06/22),  menghadiri acara pelatihan tematik sosialisasi Penyakit Mulut dan Kuku silanjutkan pelatihan tanam padi sehat, di Kantor BPP Kapanewon Samigaluh.. 

Pelatihan tersebut diberikan kepada perwakilan dari kelompok tani dan perwakilan dari kelompok hewan ternak se-Kapanewon Samigaluh, dengan narasumber dr. Tri Admodjo Kapukeswan Samigaluh dan Suryono Koordinator BPP.

Dengan diberikannya pelatihan diharapkan masyarakat petani dapat bercocok tanam padi dengan benar dan para peternak sapi maupun kambing memiliki pengetahuan tentang penyebab dan ciri-ciri penyakit mulut dan kuku pada ternak, sehingga dapat melakukan pencegahan, jelas Danramil. (Pendim 0731).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...