BABINSA GULUREJO PENDAMPINGAN POSYANDU
Kulon Progo. Babinsa Kalurahan Gulurejo Koramil 08/Lendah Kodim 0731/Kulon Progo Serda Ispriyanto bersama Bhabinkamtibmas dan pamong desa, monitoring dan pendampingan Posyandu Lestari, Pedukuhan Klipuh Kalurahan Gulurejo Kapanewon Lendah. Minggu(10/04/2022)
Kegiatan Posyandu yang dilaksanakan oleh kader kesehatan Posyandu Lestari, Pedukuhan Klipuh meliputi penimbangan badan, pengukuran tinggi badan, pemeriksaan kesehatan dan pemeriksaan pertumbuhan balita.
Dalam kesempatan ini Babinsa dan Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan, berkaitan masih suasana pandemi covid 19 , di mohon warga dalam melaksanakan kegiatan tetap selalu patuhi protokol kesehatan , serta menererapkan pola hidup bersih dan sehat di lingkungan tempat tinggal rumah masing masing untuk menjaga kesehatan dan mencegah dari pada penularan covid 19.(Pendim0731)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar