Rabu, 09 Maret 2022

BABINSA TEMON KULON MONITORING PENDISTRIBUSIAN BLT DD

BABINSA TEMON KULON MONITORING PENDISTRIBUSIAN BLT DD

Kulon Progo. Babinsa Temon Kulon Koramil 02/Temon Kodim 0731/Klp Serma Marjana bersama Babinkamtibmas monitoring dan pengamanan pendistribusian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) kalurahan Temon Kulon bertempat di aula serbaguna Balai Kalurahan Temon Kulon. Selasa(08/03/22).
Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) kalurahan Temon Kulon diberikan selama tiga bulan yaitu alokasi bulan Januari ,Februari dan Maret. Jumlah penerima 75 Kpm. Masing masing Kpm menerima Rp 900.000,- dengan rincian Rp 300.000,- perbulan. Dari jumlah terdaftar penerima, 75 kpm hadir lengkap terdistribusikan.(Pendim 0731).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...