Minggu, 02 Januari 2022

BABINSA KORAMIL 06/NANGGULAN BERIKAN PEMBEKALAN LINMAS



Babinsa Donomulyo Koramil 06/Nanggulan Sertu Harry PW memberikan pembekalan dan pembinaan Linmas Kalurahan Donomulyo Kapanewon Nanggulan. Senin (03/01/2022).
Sebagai wujud terwujudnya Kamtibmas Sertu Hary PW memberikan pembekalan dan Pelatihan Linmas Kalurahan Donomulyo.Kegiatan ini juga sebagai wujud sinergitas TNI AD dengan perangkat kalurahan dalam pembinaan terhadap masyarakat.

Babinsa Donomulyo Sertu Hary PW menjelaskan materi pembekalan terhadap tugas pokok Linmas sebagai Komponen Cadangan, melaksanakan baris berbaris guna meningkatkan kedisiplinan Linmas Kalurahan Donomulyo. Pungkasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...