Jumat, 14 Januari 2022

Babinsa Hargorejo Pendampingan Tim Puskesmas Kokap I Melaksanakan Pemeriksaan Jentik Nyamuk

Babinsa Hargorejo Pendampingan Tim Puskesmas Kokap I Melaksanakan Pemeriksaan Jentik  Nyamuk

Serma Sugiantoro Babinsa Koramil 03/Kokap, Jumat (14/01), Mendampingi Tim dari Puskesmas Kokap I dalam rangka melaksanakan  pemeriksaan jentik nyamuk  bertempat di wilayah Padukuhan Gunungrego Hargorejo Kokap.

Pemeriksaan dilakukan bertujuan untuk mengetahui  ada atau tidak nyamuk yang berbahaya di lingkungan tersebut untuk pencegahan penyakit malaria.
Sasaran pemeriksaan meliputi Bak kamar mandi, Tempat penampungan air di dalam maupun luar rumah. Selama kegiatan berlangsung aman dan tertib.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengerjaan Sasaran Fisik TMMD Sengkuyung Tahap I Tahun 2023 Kodim 0731/Kulon Progo Capai Lima Puluh Persen

KULON PROGO. Sampai hari Jumat tanggal 19 Mei 2023, pengerjaan rabat beton yang merupakan sasaran fisik kegiatan TMMD Sengkuyun...